
Dilihat 73
OVERVIEW
Pelatihan Manajemen Perawatan Alat Berat untuk Keselamatan dan Efisiensi bertujuan untuk membekali peserta dengan pengetahuan dan keterampilan dalam merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi perawatan alat berat secara sistematis. Pelatihan ini menekankan pentingnya pemeliharaan preventif dan manajemen pemeliharaan yang baik untuk menjaga kinerja alat berat, mencegah kerusakan, dan meminimalkan risiko kecelakaan kerja di proyek konstruksi maupun industri. Pelatihan ini diselenggarakan oleh PT Cakra Biwa Consultant sebagai upaya mendukung penerapan praktik kerja yang aman, efisien, dan sesuai standar teknis serta Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3). Dengan kombinasi materi teori, dan studi kasus peserta diharapkan mampu mengoptimalkan penggunaan alat berat secara efektif, meningkatkan produktivitas, serta memastikan keselamatan tenaga kerja selama operasional alat berat.TUJUAN
- Memahami prinsip manajemen perawatan alat berat.
- Menyusun jadwal pemeliharaan preventif dan perawatan berkala.
- Mengidentifikasi potensi kerusakan dan risiko operasional alat berat.
- Menerapkan prosedur perawatan yang aman dan efisien.
- Meningkatkan keselamatan kerja dan produktivitas penggunaan alat berat
MATERI
- Pengantar Manajemen Perawatan Alat Berat
- Jenis Alat Berat dan Fungsi Utamanya
- Prinsip Pemeliharaan Preventif dan Corrective Maintenance
- Penyusunan Jadwal Perawatan Berkala
- Teknik Pemeriksaan dan Perawatan Harian Alat Berat
- Sistem Mekanik, Hidrolik, dan Elektrikal pada Alat Berat
- Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dalam Pemeliharaan Alat Berat
- Identifikasi Risiko dan Troubleshooting Dasar
- Dokumentasi dan Evaluasi Kinerja Perawatan Alat Berat
- Studi Kasus: Implementasi Manajemen Perawatan untuk Efisiensi dan Keselamatan
TRAINING METHOD
Presentation Discussion Case Study EvaluationFACILITIES
Training Kit Handout Certificate Lunch + 2x Coffee Break SouvenirJadwal Pelatihan Manajemen Perawatan Alat Berat untuk Keselamatan dan Efisiensi
| Tanggal | Tempat | Kota |
|---|---|---|
| 20 - 21 Januari 2026 | - | Yogyakarta |
Formulir Pendaftaran
Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.
HUBUNGI KAMI
Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188
Phone : 0811 2949 265
Email : marketing1@cakrabiwa.co.id
