
Dilihat 188
PENDAHULUAN
Kegiatan ini merupakan pelatihan lanjutan satuan pengamanan yang salah satu tujuannya adalah menghasilkan anggota satpam yang memiliki sikap mental kepribadian, kesamaptaan fisik, dan memiliki pengetahuan serta ketrampilan dasar anggota Satpam dengan kualifikasi Pelaksana.PERSYARATAN ADMINISTRASI
Persyaratan berikut, mohon dapat disiapkan dalam bentuk hardcopy :- Foto Copy Ijazah Gada Pratama yang dilegalisir Polda
- Foto Copy KTA Gada Pratama
- Foto Copy KTP
- Foto Copy Ijazah (minimal SMA)
- Riwayat Hidup/CV (terbaru)
- Surat Rekomendasi
- Melampirkan SKCK
- Pasphoto 2×3, 3x4 masing-masing 2 lembar (Pakaian PDH krem, tanpa tutup kepala, tali peluit dibahu sebelah kiri dengan background warna kuning)
FACILITY
Ijazah + KTA Gada Madya Polda Metro Jaya Kaos Pelatihan ATK (Blocknote & Ballpoint) Pin Gada Madya Lampiran Nilai Hasil Pelatihan Tes narkoba Penginapan & Konsumsi selama pelatihanJadwal Pelatihan Sertifikasi Gada Madya Bersama Polda Metro Jaya
| Tanggal | Tempat | Kota |
|---|---|---|
| 26 - 31 Januari 2026 | - | Bogor |
Formulir Pendaftaran
Silahkan isi FORMULIR PENDAFTARAN berikut dengan data yang benar agar
Kami dapat konfirmasi ulang kembali via email, WA maupun telepon.
HUBUNGI KAMI
Komplek Pertokoan Ruko Tritunggal No. T7, Jotawang, Bantul, Yogyakarta 55188
Phone : 0811 2949 265
Email : marketing1@cakrabiwa.co.id
